Minggu, 03 Oktober 2010

pengantar bisnis

Apakah yang di maksud dengan Bisnis atau Business ?
Bisnis yaitu semua aktivitas ekonomi seperti penyediaan barang dan jasa, produksi, pembelian, penjualan dan pertukaran barang dan jasa yang melibatkan orang atau perusahaan .


Namun beberapa definisi bisnis menurut para ahli seperti Mahmud Machfoedz bisnis di definisikan sebagai usaha perdagangan yang dilakuakan oleh sekelompok orang yang terorganisasi untuk mendapatkan laba dengan memproduksi dan menjual barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan konsumen .

Dapat kita ketahui perbedaan antara bisnis dengan kegiatan non bisnis yaitu  terletak pada segi ekonomi, yaitu di mana kegiatan bisnis bertujuan untuk mendapatkan hasil atau laba, sedangkan kegiatan non bisnis bertujuan untuk tidak mendapatkan hasil atau laba.


Kesempatan bisnis merupakan celah antara yang ingin di beli oleh masyarakat dan apa yang sudah di tawarkan oleh para pengusaha bisnis yang ada, kegiatan bisnis dapat di laukuan oleh masyarakat yang suka dalam berbisnis .

 Apa yang kita dapat setelah mempelajari bisnis yaitu muncul motifasi untuk melakukan bisnis, dapat mengetahui bisnis yang dapat mencari peluang usaha, agar bisnis yang kita jalankan menjadi lebih baik dari sebelumnya.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar